Berikut Alur, Ketentuan, Cara, dan Syarat Mendaftar Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Batch 2

- 2 Desember 2022, 07:40 WIB
Rekrutmen Bersama BUMN batch 2
Rekrutmen Bersama BUMN batch 2 /Instagram.com/fhcibumn/

Pengumuman Final Calon Pegawai BUMN (Januari 2023)

Inaugurasi: 31 Januari 2023.

Baca Juga: Persiapkan Dirimu, Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 Tahun 2022 Akan Kembali Hadir

Berikut ketentuan umum yang harus dipatuhi oleh calon pelamar.

1. Setiap pelamar hanya diperbolehkan mendaftar 1 posisi di BUMN.

2. Seluruh tahapan rekrutmen tidak dipungut biaya apapun. Apabila ada pihak yang meminta biaya/ menjanjikan sesuatu/ menawarkan bantuan atas proses rekrutmen dapat melapor ke Forum Human Capital Indonesia (FHCI).

3. Pendaftaran hanya dapat dilakukan secara online melalui https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id. FHCI tidak menerima lamaran melalui media pengiriman lainnya.

4. Seluruh kegiatan seleksi online dan pengumuman tiap tahapan seleksi diumumkan melalui https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id

5. Seluruh biaya akomodasi dan transportasi selama proses rekrutmen dan seleksi menjadi tanggungan pelamar.

6. Seluruh pelamar diwajibkan mengajukan lamaran dengan melakukan registrasi online melalui https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: FHCI BUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x