Seminar AMSI Jabar: Konten Berkualitas Sia-sia Kalau Tak Didukung Pemerintah

- 30 November 2021, 13:30 WIB
AMSI JABAR bertema "Bisnisnya Sehat Kontennya Berkualitas" persembahan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wilayah Jawa Barat, Sabtu lalu di Hotel Trans Bandung.
AMSI JABAR bertema "Bisnisnya Sehat Kontennya Berkualitas" persembahan Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wilayah Jawa Barat, Sabtu lalu di Hotel Trans Bandung. /AMSI JABAR

Tetan mengeluhkan praktik bermitra di pemerintah yang cenderung mengakomodir semua media, dengan filter yang longgar.

"Banyak media-media resmi, mengikui aturan, ditabrak oleh media-media abal-abal," ujarnya.

Menurutnya, jumlah media online di Jawa Barat jumlahnya sudah ratusan, tapi yang tercatat menjadi anggota AMSI masih puluhan.

Artinya, banyak konten yang sudah diserap olah masyarakat dan di dalamnya ada peluang masuknya informasi hoaks dan menimbulkan kegaduhan di masyarakat.

Baca Juga: Ketemu Emak-emak Hamil, Erick Thohir Kasih Nama untuk Calon Bayi Laki-laki Lengkap Sama Artinya

Dia meminta kepada pemerintah untuk memfilter antara media yang sudah mengikuti aturan dan produknya berkualitas dan media yang asal berdiri.

Faiz Rahman dari Diskominfo Jabar mengatakan, saat ini Pemprov Jabar didahadapkan dengan banyaknya media online yang tumbuh bak jamur di musim hujan.

Namun, mereka yang bermitra dengan pemerintah adalah media-media yang sudah memiliki legalitas lengkap dan sesuai dengan peruntukannya.

Baca Juga: Sambil Makan Soto, Erick Thohir Asyik Nyanyi Lagu Ini Bareng Pengamen Muda di Pekanbaru

"Kami terus mendorong media-media tumbuh menjadi media yang sehat. Kalau ada yang perlu dibantu, tentu kami bantu. Temasuk misalnya soal penyelenggaraan uji kopetensi wastawan, tujuannya agar produk jurnalistiknya berkualitas," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah