Jaga Ginjal Tetap Sehat dengan 8 Cara Mudah ini

- 12 September 2023, 10:30 WIB
Ilustrasi ginjal. /Unsplash/Robina Weermeijer
Ilustrasi ginjal. /Unsplash/Robina Weermeijer /

Penting untuk selalu berkonsultasi dengan dokter sebelum mengonsumsi obat-obatan.

Baca Juga: Terkesan Sepele, Padahal Makanan Ini Bisa Bikin Ginjal Cepat Rusak, Kata dr Saddam Ismail

  1. Hindari Minuman Alkohol

Minuman beralkohol dapat menyebabkan berbagai masalah kesehatan, termasuk kerusakan pada ginjal.

Maka dari itu, menghindari minuman alkohol adalah langkah penting dalam menjaga kesehatan ginjal.

  1. Jaga Pola Makan

Pola makan yang sehat sangat penting untuk mencegah berbagai penyakit. Mengonsumsi buah-buahan dan sayur-sayuran adalah cara yang baik untuk menjaga kesehatan ginjal.

Pola makan seimbang dapat mendukung kesehatan organ dalam tubuh, termasuk ginjal.

  1. Batasi Konsumsi Garam

Konsumsi garam berlebihan dapat membuat ginjal bekerja lebih keras.

Maka dari itu, penting untuk membatasi asupan garam dalam makanan dan minuman sehari-hari.

  1. Diet Rendah Protein

Diet tinggi protein dapat meningkatkan beban kerja ginjal. dr. Saddam Ismail menyarankan untuk mengkonsumsi sekitar 60-65 gram protein per hari agar ginjal tetap sehat.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah