Manfaat Bawang Putih Untuk Pengobatan Menurut Dokter Ema Surya Periwi

- 2 Desember 2022, 19:30 WIB
Manfaat bawang putih
Manfaat bawang putih /Instagram @desi_kusmawati

PRFMNEWS - Cara mengkonsumsi bawang putih agar bisa bermanfaat untuk pengobatan tertentu ternyata sangat gampang, tidak perlu campuran bahan-bahan lain.

Bawang putih sering kita temui dan sering dijadikan bahan sebagai penyedap rasa atau bumbu dapur, masyarakat Indonesia sudah lebih dulu mengenal terkait rempah untuk dijadikan masakan menjadi lebih nikmat di lidah.

Namun belum banyak orang yang tahu terkait bawang putih bukan hanya untuk dijadikan bumbu masakan saja, ada manfaat lain yang terkandung dalam tanaman alami itu.

Baca Juga: KABAR DUKA: Mantan Menteri Agraria Ferry Mursyidan Baldan Meninggal Dunia

Cita rasa yang khas terkandung dalam bawang putih ternyata bisa dijadikan obat bagi tubuh yang mengidap kolesterol.

Akan tetapi ada cara yang khusus agar tanaman tersebut bisa memberikan khasiat.

Bagi anda yang menanam bawang putih, sebaiknya perlu mengetahui cara mengkonsumsinya agar dapat memberikan manfaat yang baik bagi tubuh.

Baca Juga: Resep Sop Konro, Hidangan Berkuah Khas Makassar yang Gurih dan Kaya Rempah, Assipana

Biasanya orang menganggap sepele terkait tanaman seperti bawang putih, padahal penyakit kolesterol bisa sembuh seketika tanpa bantuan obat berbahan kimia.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: YouTube @emasuperr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x