Selain Pegal dan Nyeri Tengkuk, 5 Ciri Pada Kulit Ini Menandakan Kamu Menderita Kolesterol Tinggi Kata dr. Ema

- 4 Agustus 2022, 16:40 WIB
Selain pegal dan nyeri tengkuk, ini 5 ciri pada kulit yang menandakan Anda menderita kolesterol tinggi menurut dokter Ema.
Selain pegal dan nyeri tengkuk, ini 5 ciri pada kulit yang menandakan Anda menderita kolesterol tinggi menurut dokter Ema. /Pexels/Mikael Blomkvist

Xanthelasma merupakan bentuk paling umum dari xanthoma. Kemudian xanthelasma ini biasanya muncul pada sekitar canthus medial kelopak mata atas dan bawah.

“Warna kuning, oranye, mirip seperti jerawat maupun plak atau seperti bintitan akan tetapi ini adalah akumulasi penumpukan lemak di area kulit,” sambung dr. Ema.

Baca Juga: Melihat Sinergi Program Pengentasan Kemiskinan dan Penerapan ZWC di Desa Gudang Sumedang

3. Plantar xanthoma

Dokter Ema menyebutkan bahwa plantar xanthoma adalah akumulasi lemak pada area kulit dibagian tangan. Biasanya akan muncul benjolan besar di area subkutan kita.

“Mirip seperti jerawat tapi ini tidak ada nanahnya jadi murni akibat dari penumpukan lemak di area kulit,” jelas dr. Ema.

4. Xanthoma tendon

Xanthoma tendon atau yang lebih dikenal dengan nodul, yaitu suatu benjolan yang membesar secara perlahan, dan biasanya menempel pada tendon bagian achilles atau di tendon di atas buku-buku jari.

5. Xanthoma erupsi

Xanthoma erupsi memiliki ciri-ciri munculnya benjolan sekitar 2-5 mm dengan tepi berwarna merah.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah