Sering Alami Kesemutan dan Kram Pada Kaki? Hati-hati Bisa Kamu Derita Salah Satunya dari 6 Penyakit Bahaya ini

- 21 Juni 2022, 10:30 WIB
Waspadai penyakit ini jika kamu mengalami kram dan kesemutan berkepanjangan./Tangkap layar YouTube Emasuperr/
Waspadai penyakit ini jika kamu mengalami kram dan kesemutan berkepanjangan./Tangkap layar YouTube Emasuperr/ /

Hipotiroid merupakn salah satu penyakit yang bisa diderita dengan gejala seperti kesemutan dan juga kram yang tidak kunjung hilang.

Hal ini menurut dr. Ema disebabkan karena hipotiroid ini bisa menyebabkan neuropati perifer jika tidak ditangani dengan baik.

“Adapun gejalanya seperti rasa sakit, terbakar, mati rasa, hingga kesemutan di area tangan dan kaki,” jelas dr. Ema.

Selain itu kesemutan atau kram hipotiroid biasanya disertai dengan gejala mudah Lelah, sering buang air besar, otot-otot terasa lemah, sensitif pada dingin, kulit kering, berat badan naik secara tiba-tiba, wajah bengkak dan juga rambut rontok.

Baca Juga: Persib vs Bhayangkara FC di Si Jalak Harupat, Pengelola Pastikan Stadion Siap Pakai Karena Rutin Dirawat

3. Penyakit arteri perifer

Kemudian jika kesemutan atau kram yang tidak kunjung menghilang bisa jadi menandakan kita sedang menderita arteri perifer.

Arteri perifer sendiri adalah kondisi peradangan yang dapat merusak pembuluh darah arteri pada area ekstremitas terutama pada bagian tungkai dan kaki.

dr. Ema menegaskan kondisi tersebut disebabkan akibat aterosklerosis atau penumpukan plak di dinding pembuluh darah.

“Ketika pembuluh darah arteri tungkai atau kaki rusak, maka aliran darah akan menurun secara signifikan yang mengakibatkan kerusakan saraf pada kaki,”ujar dr. Ema.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah