Gatal Akibat Kudis dan Scabies Mudah Diatasi dengan 6 Cara Alami dari dr. Saddam Ismail ini

- 7 Juni 2022, 13:30 WIB
Daun mimba merupakan salah satu tanaman yang bisa bantu atasi gatal karena scabies.
Daun mimba merupakan salah satu tanaman yang bisa bantu atasi gatal karena scabies. /Pixabay.com/punnamjai/

PRFMNEWS - Scabies ataupun kudis bisa disebabkan karena gigitan dari serangga yang sering kita sebut dengan tungau.

Biasanya saat digigit tungau gejala yang akan timbul adalah rasa gatal yang luar biasa di area bekas gigitannya tersebut.

Untuk mengatasi gatal akibat scabies ataupun kudis biasanya kita menggunakan salep ataupun obat yang diberikan dokter.

Namun menurut healthy vlogger dr. Saddam Ismail, ada cara alami untuk atasi scabies dan juga kudis.

Baca Juga: Kulit Gatal Akibat Jamur, Hindari Kebiasaan Ini kata dr. Saddam Ismail

Dilansir prfmnews.id dari kanal Youtube Saddam Ismail pada Selasa 7 Juni 2022, berikut ini 6 cara alami untuk atasi gatal akibat scabies dan juga kudis.

1. Menggunakan air panas

dr. Saddam Ismail menyebutkan bahwa untuk mengatasi scabies ataupun kudis bisa dengan cara merendam pakaian, tempat tidur ataupun bahan kain lainnya dengan air panas.

Hal ini bertujuan agar tungau ataupun telur-telur tungau yang tertinggal pada kain-kain tersebut bisa mati sehingga tidak menularkan kepada orang lain.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah