Innalillahi, Mantan Bupati Indramayu Irianto MS Syafiuddin Tutup Usia

- 16 Agustus 2020, 12:50 WIB
Mantan Bupati Indramayu, Irianto MS Syafiuddin meninggal dunia pada Minggu 16 Agustus 2020.
Mantan Bupati Indramayu, Irianto MS Syafiuddin meninggal dunia pada Minggu 16 Agustus 2020. /Instagram @humas_jabar/

PRFMNEWS - Mantan Bupati Indramayu, Irianto MS Syafiuddin tutup usia pada Minggu 16 Agustus 2020.

"Innalilahi wainna ilaihi raji'un. Keluarga besar Pemprov Jabar turut berduka cita atas meninggalnya Dr. H. Irianto MS Syafiuddin, S.E., M.M. atau yang akrab dipanggil Pak Yance mantan Bupati Indramayu. Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan, dan Alm diberikan tempat terbaik disisiNya, Aaamiiin Yarabbal Alamin," tulis akun Humas Jabar di Instagram @humas_jabar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Innalilahi wainna ilaihi raji'un . Keluarga besar Pemprov Jabar turut berduka cita atas meninggalnya Dr. H. Irianto MS Syafiuddin, S.E., M.M. atau yang akrab dipanggil Pak Yance mantan Bupati Indramayu . Semoga keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan, dan Alm diberikan tempat terbaik disisiNya, Aaamiiin Yarabbal Alamin???? . . . #JabarKita #JabarJuaraLahirBatin #AdaptasiKebiasaanBaru Infografis Humas Jabar by @gunturrofika . . #banggajadiwargajabar #jawabarat #jabar #HumasJabar #gedungsate #westjava #RidwanKamil #UuRuzhanulUlum #100TahunGedungSate #75TahunJabar #JabarSehatLahirBatin #JabarTanggapCovid19

A post shared by Jawa Barat (@humas_jabar) on

 

Seperti diketahui, Irianto MS Syafiuddin atau yang lebih dikenal dengan nama Yance lahir di Ambon, Maluku, 27 Oktober 1955. Ia adalah seorang politikus dari Partai Golongan Karya.

Baca Juga: Begini Saran Epidemiolog Agar Perkantoran Tidak Jadi Klaster Baru Penyebaran Covid-19

Yance pernah menjabat sebagai bupati Indramayu selama dua periode yaitu 2000 - 2005 dan 2005 - 2010.***

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x