Jejak Rasulullah di Perang Uhud

- 27 Juli 2022, 11:45 WIB
Berita dari Madihan Jejak Rasulullah di Perang Uhud.
Berita dari Madihan Jejak Rasulullah di Perang Uhud. /MCH 2022

PRFMNEWS - Kekalahan kaum kafir Quraisy pada perang Badar pada tahun kedua hijriah membuat mereka bertekad membalas dendam kepada kaum Muslimin.

Apalagi saat itu, ajaran Islam yang dibwa Rasulullah Muhammad saw terus berkembang di Madinah dan menjadi kekuatan baru.

Hal itulah yang kemudian melatarbelakangi terjadinya perang Uhud pada tahun 3 Hijriah atau 625 Masehi.

Strategi pun disusun kaum kafir untuk mengalahkan kaum Muslimin. Mereka kemudian mengerahkan 3.000 pasukan menuju Madinah.

 

Baca Juga: Jadwal lengkap Vaksin Booster Tersebar di Puskesmas se-Kota Bandung

Mereka terdiri dari 200 pasukan berkuda, 700 pasukan penunggang unta, dan sisanya adalah pasukan pejalan (infanteri) serta pasukan pemanah.

Mendengar hal itu, Rasullah juga menyiapkan sekitar 1.000 pasukan gabungan dari berbagai kaum di Madinah. Pada 13 Syawal tahun 3 Hijriah, Rasulullah dan pasukannya mengadakan musyawarah untuk membahas strategi dalam Perang Uhud.

Hasilnya, pasukan Muslimin akan melakukan perang di luar kota demi keamanan masyarakat Madinah. Dalam perjalanan menuju Uhud, Abdullah bin Ubay melakukan penghianatan kepada pasukan Muslim. Ia membelot dan menarik 300 orang pasukannya.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x