5 Titik yang Tergenang Banjir di Bandung Selatan Pagi Ini, Dari Soreang Sampai Dayeuhkolot

- 23 Oktober 2022, 09:45 WIB
Situasi banjir di Kompleks Bumi Parahyangan Kencana
Situasi banjir di Kompleks Bumi Parahyangan Kencana /Netizen PRFM

2. Jalan Bhayangkara
Banjir juga terjadi di Jalan Bhayangkara Soreang, yakni akses menuju Polresta Bandung.

Di titik ini, ketinggian banjir diperkirakan sektiar 40 cm.

Salah seorang warga, Lilis mengetahui daerahnya banjir sejak pukul 23.30 WIB malam kemarin.

Baca Juga: Pelaku Pembunuhan yang Tersenyum Ternyata Menargetkan 2 Orang Lainnya

Situasi banjir di Jalan Raya Dayeuhkolot
Situasi banjir di Jalan Raya Dayeuhkolot Netizen PRFM/Marsudi

3. Jalan Raya Dayeuhkolot
Kawasan Jalan Raya Dayeuhkolot sekitar Masjid Ash-Shofia juga dilaporkan ada banjir setinggi 30 sentimeter.

Kapolsek Dayeuhkolot, Kompol Tedy Rusman menuturkan, kendaraan roda dua masih bisa melintas di titik ini tapi tetap harus berhati-hati.

Selain itu, banjir Dayeuhkolot juga terjadi di wilayah Palasari dan Cisirung dengan ketinggian 5 cm. Namun genangan di titik ini tidak menghambat arus lalu lintas kendaraan.

Baca Juga: Rapat Paripurna DPRD Kota Bandung Umumkan Pimpinan dan Anggota Pansus 4 Raperda

4. Bojong Asih
Banjir juga menggenang di wilayah Bojong Asih, Desa Dayeuhkolot dengan ketinggian 30-40 cm.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah