Nunung Nurhayati, Kepala Sekolah Penggerak Pernyuka Tantangan, Berani Mendirikan Sekolahnya Sendiri

- 17 Maret 2024, 14:55 WIB
Kepala Sekolah Penggerak di Kabupaten Bandung Barat, Nunuy Nurhayati
Kepala Sekolah Penggerak di Kabupaten Bandung Barat, Nunuy Nurhayati /Dok Pribadi/Hasya Aqilah Khairunnisa

PRFMNEWS - Nunung Nurhayati, kelahiran 12 Desember 1977 yang akrab dipanggil Ibu Nunuy, merupakan seorang kepala sekolah TK Bina Insan Mandiri di Kabupaten Bandung Barat.

Nunuy adalah sosok yang pemberani dan menyukai tantangan. Nunuy selalu membagikan ilmunya kepada guru guru lain.

Nunuy pernah menempuh pendidikan S1 PAUD. Organisasi yang pernah Nunuy ikuti yaitu sebagai divisi Humas Kominfo Pramuka Kwartir Cabang Bandung Barat dan Humas sekaligus Porseni IGTKI PGRI Kecamatan Ngamprah.

Melalui program Kepala Sekolah Penggerak ini, Nunuy sudah berhasil menjamah karirnya sesuai dengan tujuan diadakannya program tersebut.

Sebelum Nunuy menjadi Kepala Sekolah Penggerak, ia sering mendapatkan penghargaan sebagai guru berprestasi.

Diantaranya, Juara 1 Guru TK Berprestasi Kabupaten Bandung Barat pada tahun 2013, Guru TK Berprestasi Jawa Barat di tahun 2015.

Prestasi tersebut tidak membuat Nunuy puas akan karya dan potensinya.

Nunuy terus mengembangkan potensinya serta keaktifannya sebagai guru hingga menjadi Kepala Sekolah penggerak seperti saat ini.

Jalan Nunuy menuju karir sebagai “Kepala Sekolah Penggerak”

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x