Mengenal Mohammad Toha, Sang Pahlawan dalam Peristiwa Bandung Lautan Api

- 23 Maret 2022, 16:15 WIB
Ilustrasi sejarah Bandung Lautan Api.
Ilustrasi sejarah Bandung Lautan Api. /Bandung.go.id

Keseharian Mohammad Toha memang juga montir di bengkel motor.

Karir militer Toha dimulai sejak Indonesia merdek. Dia dan banyak pemuda lainnya bergabung dengan Barisan Banteng Republik Indonesia (BBRI).

Kelompok BBRI ini merupakan gabungan dari Barisan Pelopor yang dipimpin Anwar Satan Pamuncak dengan Badan Perjuangan pimpinan Ben Alamsyah, yang juga paman Toha sendiri.

Di dalam BBRI, Toha dipercaya memegang posisi Komandan Seksi 1 Bagian Penggempur.

Tidak banyak riwayat pertempuran besar yang diikuti oleh Mohammad Toha, sampai pada bulan Maret 1946 dimana peristiwa Bandung Lautan Api meletus.

Bermula dari adanya ultimatum dari tentara sekutu kepada para pejuang dan rakyat Kota Bandung untuk mundur sejauh 11 km dari pusat kota, peristiwa ini menjadi catatan sejarah besar Kota Bandung.

Baca Juga: Seakan Bantah Mendag, Wakil Ketua DPR RI Sebut Tidak Ada Mafia Minyak Goreng, Hanya...

Di saat semua bergerak meninggalkan pusat Kota Bandung, para pejuang dan rakyat disana melalukan pembakaran semua bangunan, baik rumah, kantor dan lainnya.

Bersamaan dengan itu, para pejuang tetap melancarkan serangan kepada tentara sekutu yang berada di utara alun-alun Kota Bandung.

Dalam peristiwa tersebut, Mohammad Toha dan rekannya bernama Mohammad Ramdan mencoba melakukan aksi penyergapan di gudang senjata dan mesiu milik sekutu.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah