Underpass Dustira Cimahi Diresmikan Besok, Anggarannya Rp84 Miliar

- 21 Februari 2022, 12:48 WIB
Underpass Dustira Cimahi selesai dibangun dan diresmikan, Selasa 21 Februari 2022.
Underpass Dustira Cimahi selesai dibangun dan diresmikan, Selasa 21 Februari 2022. /Humas Pemkot Cimahi

Pembangunan Underpass Sriwijaya bertujuan meningkatkan keselamatan transportasi baik penumpang kereta api maupun pengguna jalan sekaligus untuk mengurai atau mengurangi kemacetan disekitar Jalan Dustira – Jalan Sriwijaya Kota Cimahi.

Achmad mengatakan, secara fisik Underpass Sriwijaya sudah rampung dan bisa digunakan. Bahkan sudah dilakukan uji kelayakan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kementerian PUPR).

Baca Juga: Setahun Lagi, Ciroyom Bakal Punya Flyover yang Dibangun untuk Dukung Kereta Cepat Jakarta Bandung

"Kemudian mengoreksi hal-hal yang minor. Dan dari aspek geopmetrik jalan sudah memenuhi persyaratan. Kemudian pengetesan untuk sampit sampah sudah dilakukan. Secara prinsip dari Kementerian PUPR sudah layak dipakai," kata Achmad.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah