10 Negara dengan Biaya Hidup Termurah 2022, Nomor 6 Bisa Menikmati Pemandangan Salju Abadi

- 2 Oktober 2022, 14:15 WIB
Ilustrasi traveling.
Ilustrasi traveling. /Pixabay/JESHOOTS-com

Hal ini disebabkan karena pemerintah setempat tidak mematok tarif mahal untuk makanan lokal, penginapan, maupun destinasi wisata. Tempat menginap pun hanya dibanderol mulai dari Rp70.000 per orang.

Biaya makan juga tak kalah murah, dengan menu makan lengkap, kamu cuma harus merogoh kantong sekitar Rp150.000. Makanan lokal sepanjang jalan juga bisa kamu temui dengan harga yang relatif murah, yakni Rp20.000 per orang.

Untuk destinasi wisata, Anda tidak perlu khawatir karena Vietnam memiliki garis pantai sepanjang 3.000 kilometer. Pantai yang disuguhkan pun sangat indah. Menarik banget untuk dikunjungi kan!

Baca Juga: Nikmatnya Seblak Janda dan 4 Rekomendasi Kuliner Lain di Ujungberung Bandung ini Begitu Menggoda

6. Nepal

Negara selanjutnya jika kamu ingin menikmati liburan dengan biaya murah dan pemandangan ikonik yang berbeda dari biasanya, kamu bisa datang ke Nepal. Negara yang berada dekat India ini menyuguhkan keindahan alam yang tidak bisa kamu temukan di tempat lain. Bahkan negara ini memiliki banyak situs-situs bersejarah yang sudah diakui oleh UNESCO.

Kamu takkan menyesal traveling ke tempat ini karena Nepal terletak di pegunungan Himalaya yang tertutup salju abadi. Tak hanya itu, negara ini pun menyuguhkan biaya hidup yang murah dan pas buat para traveler berkantong pas-pasan.

Daya beli lokal di negara ini tergolong rendah, sesuai dengan PDB per kapitanya yang hanya lebih dari 700 dollar menurut Bank Dunia. Harga sewa tempat tinggal di Nepal jauh lebih murah dibandingkan negara-negara lainnya, di mana satu kamar tidur di Kathmandu hanya dihargai $ 109 saja per bulan.

Gak hanya harga sewa, makanan dan barang-barang konsumsi di negara ini pun juga rendah. Untuk menetap di negara ini setidaknya anggaran bulanan yang perlu disiapkan sebesar $ 340 yang sudah mencakup sewa dan utilitas, bahan makanan, transportasi, dan hiburan.

7. Hungaria

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah