Kartu Prakerja Gelombang 62 Telah Dibuka, Simak Persyaratan dan Cara Daftarnya

- 13 Oktober 2023, 07:40 WIB
Pendaftaran Prakerja Gelombang 62 Sudah Dibuka.
Pendaftaran Prakerja Gelombang 62 Sudah Dibuka. /Instagram /@prakerja.go.id

PRFMNEWS - Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 62 telah dibuka sejak 11 Oktober 2023, simak informasi terkait pendaftarannya.

Kartu Prakerja merupakan Program yang hadir untuk mengembangkan kompetensi kerja baik yang sedang mencari kerja, terkena PHK, pekerja ataupun usaha kecil dan mikro.

Pada Prakerja gelombang 62 ini, peserta yang lolos akan mendapatkan bantuan pelatihan Rp3.500.000 secara non tunai.

Baca Juga: Bingung Pilih Pelatihan Prakerja Secara Online atau Offline? Begini Untungnya Ikut Pelatihan Offline

Saldo tersebut harus digunakan untuk membeli pelatihan - pelatihan berdasarkan keahlian yang kamu inginkan pada Platform DIgital resmi yang telah tercantum pada laman Prakerja.

Selain itu, peserta yang telah menyelesaikan pelatihan yang ditandai dengan sertifikat juga akan mendapatkan insentif. Adapun besaran insentif yang diberikan yakni Rp600.000 sebanyak satu kali dan insentif survei Rp50.000 sebanyak 2 kali.

Disampaikan pada laman resminya, berikut syarat pendaftaran Prakerja gelombang 62:

Baca Juga: Apakah Pelatihan Prakerja Saat Ini Wajib Pakai Laptop? Berikut Simak Penjelasannya

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah