Cegah Dehidrasi,Jemaah Haji Indonesia Diimbau PPIH Arab Saudi Minum Oralit

- 1 Juni 2023, 08:40 WIB
Suhu di Madinah tembus 40 derajat celcius, catat 5 tips cegah heartstroke bagi jamaah haji.
Suhu di Madinah tembus 40 derajat celcius, catat 5 tips cegah heartstroke bagi jamaah haji. /Antara/

Baca Juga: Selain Dibantu Pengobatan Mata, Erick Thohir Juga Janjikan Penugasan Khusus dari PSSI untuk Kurnia Meiga

3. Heat exhaustion atau kelelahan karena panas. kita ketahui aktifitas jemaah haji di Madinah adalah aktivitas fisik.

4. Heat stroke adalah gangguan organ baik otak, jantung hingga ginjal karena suhu sehingga membuat seseorang mengalami kondisi seperti pasien stroke.

Pencegahan heat stroke sama halnya dengan heat exhaustion. Jika terjadi gejala heat exhaustion, segeralah menuju tempat yang teduh, kemudian basahi kepala dengan air.

5. Kaki yang melepuh, oleh sebab itu disarankan ara Jemaah jangan lupa membawa kantong untuk tempat sandal saat hendak sholat di masjid.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah