Butuh Pelayanan BPJS Kesehatan Saat Sedang Mudik? Simak Informasi Selengkapnya Disini

- 26 April 2022, 09:30 WIB
ilustrasi BPJS
ilustrasi BPJS / /indonesia.go.id/

PRFMNEWS – Butuh pelayanan BPJS Kesehatan saat sedang mudik? Simak informasi selengkapnya disini.

Dilansir dari akun Instagram @bpjskesehatan_ri, disebutkan bahwa tanggal 29 April 2022 dan 4-6 Mei 2022 Kantor BPJS Kesehatan tetap buka.

Jika Anda tiba-tiba mengalami sakit saat mudik, berikut yang bisa dilakukan:

1. Peserta dapat mengunjungi Puskesmas atau Klinik Pratama terdekat yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan

Baca Juga: Sebaiknya Berapa Kali Bekam dalam Sebulan? Simak Penjelasan dr. Zaidul Akbar Berikut Ini

2. Pada keadaan kegawatdaruratan medis, seluruh Fasilitas Kesehatan wajib memberikan pelayanan kesehatan kepada peserta JKN-KIS

3. Daftar Puskesmas atau Klinik Pratama yang memberikan pelayanan kesehatan dapat diakses melalui Website dan Media Sosial Resmi BPJS Kesehatan serta BPJS Kesehatan Care Center 165

Selanjutnya, jika Anda butuh bantuan terkait BPJS Kesehatan, simak berikut ini:

1. Segera download aplikasi Mobile JKN untuk mendapatkan kemudahan, kepastian dan kecepatan layanan peserta JKN-KIS

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: Instagram @bpjskesehatan_ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x