Cek Nama Penerima Bansos Hanya di cekbansos.kemensos.go.id, Bukan yang Lain

- 8 Juli 2021, 07:12 WIB
Form pendaftaran BST Rp 300 ribu adalah hoaks
Form pendaftaran BST Rp 300 ribu adalah hoaks /Kemensos

Dan kemensos kembali menegaskan untuk cek penerima BST hanya dilakukan di website resmi Kemensos.

"Untuk mengecek kepesertaan BST dapat melalui website cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Geger Penemuan Mayat Perempuan di Terowongan Curug Jompong, Ini Ciri-ciri Korban

Adapun cara pencarian nama bisa dilakukukan dengan mengikuti cara berikut ini:

1. Masukkan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan

2. Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP

3. Ketikkan 8 huruf kode (dipisahkan spasi) yang tertera dalam kotak kode

4. Jika huruf kode kurang jelas, klik icon untuk mendapatkan huruf kode baru

5. Klik tombol CARI DATA

Baca Juga: Pemkot Bandung Rencanakan RSKIA Jadi Rumah Sakit Khusus Covid-19

Sistem Cek Bansos Kemensos akan mencari Nama PM (Penerima Manfaat) sesuai Wilayah yang Anda inputkan.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x