Cegah Penularan Covid-19, PD Pasar Bermartabat Lakukan Penyemprotan Disinfektan Hingga Rapid Test

- 11 Mei 2020, 07:54 WIB
PEDAGANG sayuran melayani pembeli di kiosnya di Pasar Gedebage, Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, Kamis (7/5/2020). Berbeda dengan bulan Ramadan tahun lalu, dampak dari pembatasan sosial, pedagang sayuran kali ini mengalami penurunan pendapatan karena jarangnya pembeli yang datang ke pasar tersebut.
PEDAGANG sayuran melayani pembeli di kiosnya di Pasar Gedebage, Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, Kamis (7/5/2020). Berbeda dengan bulan Ramadan tahun lalu, dampak dari pembatasan sosial, pedagang sayuran kali ini mengalami penurunan pendapatan karena jarangnya pembeli yang datang ke pasar tersebut. /ARIF HIDAYAH/“PR” /

Menurut Hery, layanan belanja online ini mendapat respon positif dari warga. Setiap harinya pelanggan belanja online terus mengalami peningkatan.

Meski ada peningkatan jumlah pembeli online, Herry mengakui jika omzet harian para pedagang belum sepenuhnya terbantu dengan layanan belanja online ini sehingga perlu terus disosialisasikan kepada warga.

"Animo masyarakat banyak dan ini bagus. Tapi kami masih harus terus edukasi masyarakat umum supaya makin banyak yang belanja online saja untuk menghindari interaksi di pasar," katanya.

 

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah