Baru Dibuka 15 Juni Lalu, Pengelola Sebut Pengunjung Mal Tak Lebihi 10 Persen dari Total Kapasitas

- 17 Juni 2020, 09:25 WIB
Suasan mal PVJ sebelum pandemi Covid-19.
Suasan mal PVJ sebelum pandemi Covid-19. /Instagram @pvjofficial

Ia juga menyebut pihaknya pun menerjunkan sejumlah petugas di setiap pintu masuk mal guna memberikan sosialisasi bagi para pengunjung.

“Jadi kalau yang biasanya pintu masuk hanya satu pengaman, sekarang kita ada customer service. Ada tenaga bantuan. Jadi memang kita harus ekstra untuk menurunkan tim demi kita bisa mensosialisasikan aturan baru ini,” jelas Satriawan.

Baca Juga: Truk Bermuatan Galon Terguling dan Tabrak Tiang di Jalan Soekarno Hatta

Terkait dengan protokol kesehatan di dalam mal, pihaknya telah menerapkan sejumlah aturan. Seperti pembatasan mushala dan tempat wudhu, kemudian pembatasan di lift serta eskalator.

“Eskalator juga kita atur, naiknya tidak boleh berdekatan, ada dua anak tangga yang harus dilewati. Masuk lift pun kita batasi, sekarang hanya 4. Fasilitas mushala pun kita batasi baik dari wudhu, salat itu semua kita batasi,” tutupnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x