Ridwan Kamil Klaim 99% Warga Jabar Tidak Mudik

- 10 Mei 2021, 11:45 WIB
 Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil saat meninjau pos penyekatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, hari ini Senin 10 Mei 2021./ BUDI SATRIA/PRFMNEWS
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil saat meninjau pos penyekatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, hari ini Senin 10 Mei 2021./ BUDI SATRIA/PRFMNEWS /

Menurutnya, hal itu terjadi karena saat itu terjadi penumpukan kendaraan di dua jalur.

Jadi petugas memutuskan untuk mengurai arus agar tidak terjadi penumpukan yang lebih parah.

Namun, ia memastikan ratusan pemudik yang lolos tersebut diputarbalikan di pos penyekatan berikutnya.

"Yang terobos kemarin jangan senang dulu, karena dilepas itu ada dua jalur diokupasi, dilos dulu setengah jam. Jadi tidak betul itu semua lolos. Disininya dilos karena ga bisa muter balik, di daerah Subang menurut laporan dari Polres sudah dilakukan pemutarbalikan," jelas Emil.

Kalaupun masih ada yang lolos, Emil menyebut nantinya akan dilakukan karantina di daerahnya.

"Bhabinkamtibmas dan Babinsa sudah lapor ada beberapa (pemudik) yang dikarantina," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah