Besaran Zakat Fitrah Tahun ini di Jabar yang Ditetapkan Baznas

15 April 2022, 10:45 WIB
Besaran zakat fitrah tahun ini. /prfmnews

PRFMNEWS - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jawa Barat (Jabar) sudah mengeluarkan surat edaran yang mengatur tentang besaran zakat fitrah pada Ramadhan 1443 H.

Dalam surat edaran yang dikeluarkan Baznas itu, tercantum besaran zakat fitrah untuk setiap daerah di Jabar.

Besaran zakat fitrah tahun ini ditetapkan Baznas Jabar dalam SE Baznas Jabar nomor 236/Baznas-Jabar/IV/2022 tentang besaran zakat fitrah di kota dan Kabupaten se-Jawa Barat tahun 1443 H/2022 M.

Baca Juga: Jangan Khawatir, Presiden Sudah Tandatangani Aturan Tentang THR dan Gaji ke-13 Semua ASN

Baca Juga: Berikut Lokasi dan Jadwal Keberangkatan Bus untuk Mudik Gratis dari Kemenhub

Berikut adalah besaran zakat Fitrah di 27 kota/kabupaten di Jabar:

Kota Bogor: Rp 45.000

Kabupaten Subang: Rp 30.000

Kabupaten Cirebon: Rp 30.000

Kota Cimahi: Rp 30.000

Kota Bandung: Rp 32.000

Baca Juga: Jadi Brand Ambassador DNA Pro, Ivan Gunawan Kembalikan Uang Kontrak ke Bareskrim Polri

Kabupaten Bandung: Rp.32.500

Kabupaten Bandung Barat: Rp. 30.000

Kabupaten Sumedang: Rp 32.500

Kabupaten Cianjur: Rp 31.000, Rp.37.000 dan Rp 57.500

Kabupaten Kuningan Rp. 25.000

Kabupaten Bekasi: Rp.45.000

Kota Bekasi: Rp 40.000

Baca Juga: Tata Cara dan Jadwal Penukaran Uang baru Melalui Bank Keliling di Bandung

Kabupaten Tasikmalaya: Rp.27.500

Kota Tasikmayala: Rp 30.000

Kota Banjar: Rp 25.000

Kota Cirebon: Rp. 35.000

Kabupaten Ciamis: Rp 27.500

Kabupaten Majalengka: Rp. 30.000

Kabupaten Purwakarta: Rp 31.250

Kabupaten Indramayu: Rp 30.000

Kabupaten Karawang: Rp 32.000

Baca Juga: Persiapan Mudik Lebaran, Arief Muhammad Beli Mobil Jepang Karena Alasan ini

Kabupaten Sukabumi: Rp 31.000

Kota Sukabumi: Rp. 33.000

Kabupaten Garut: Rp 30.000

Kabupaten Bogor: Rp 37.500

Kabupaten Pangandaran: Rp. 27.500

Kota Depok: Rp 45.000.***

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Tags

Terkini

Terpopuler