Kecelakaan di Subang, Truk Pengangkut Tabung Gas Terguling di Tengah Jalan, Evakuasi Sulit

- 14 April 2022, 23:54 WIB
Kecelakaan truk terguling di Warung Nangka Subang, Kamis 14 April 2022 malam
Kecelakaan truk terguling di Warung Nangka Subang, Kamis 14 April 2022 malam /NETIZEN PRFM/BUDI

PRFMNEWS - Terjadi kecelakaan lalu lintas di Subang, Jawa Barat, satu unit truk pengakut gas terguling di tengah jalan pada hari ini Kamis, 14 April 2022.

Pendengar Radio PRFM, Budi, melaporkan kecelakaan yang menyebabkan truk pengangkut gas terguling di Subang itu terjadi pada malam hari ini sekira pukul 20.40 WIB.

Budi menyebutkan, kecelakaan yang menyebabkan truk pengangkut tabung gas terguling itu terjadi di daerah Warung Nangka, Kecamatan Ciasem, Kabupaten Subang.

Baca Juga: Jelang Mudik, Dishub Lakukan Inspeksi Layak Jalan dan Layak Operasi di Terminal Cicaheum

Akibat truk tersebut terguling di tengah jalan, arus lalu lintas di daerah Warung Nangka Subang dilaporkan macet panjang.

 

Redaksi Radio PRFM kemudian melakukan konfirmasi kepada pihak terkait mengenai kecelakaan tersebut.

Konfirmasi dilakukan Redaksi Radio PRFM kepada aparat berwenang yang berada di lokasi kejadian.

Petugas Dishub Jabar yang berada di lokasi kecelakaan, Deni menyampaikan laporan terkini terkait truk yang terguling di di daerah Warung Nangka Subang.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x