Seorang Driver Ojol Ingatkan Para Customer Agar Tak Mepet Saat Pesan Makanan Sahur, Jangan Sampai Seperti Ini

- 7 April 2022, 20:20 WIB
ILUSTRASI driver ojol.*
ILUSTRASI driver ojol.* /TWITTER/@OjolStoryTrans7/

“Kalau bisa orderannya jam 2an pak agar tidak mepet,” balas driver.

Baca Juga: Berikut Jenis-jenis Roof Box yang Bisa Dipakai untuk Mudik, Sesuaikan Kebutuhan Bukan Penampilan!

Tak lama ternyata pesanan pun telah siap dan langsung diantarkan.

Agung pun mengingatkan kepada customer lainnya agar bisa mengestimasi waktu pesanannya.

“Untuk customer tercinta gojek Indonesia: Tolonglah kalau order untuk sahur jangan terlalu mepet dan minta buru-buru untuk pesanan,” tulisnya.

Agung juga menjelaskan bahwa semua driver pasti ingin pesanannya cepat selesai.

“Kita sebagai driver juga maunya cepat tapi dari resto nya yang ramai,” tambahnya.

 

Customer tersebut juga disarankan untuk memesan orderan sekitar pukul 2 agar tidak mepet.

“Giliran kita bilang disuruh order jam 2an agar tidak mepet imsak malah bilang kecepetan,” tulis driver tersebut dia akhir pesannya.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah