Akademisi: Masuknya Tahun Politik Dibarengi Kemunculan Isu Ekonomi

- 18 Juli 2023, 22:30 WIB
Ilustrasi Pemilu 2024
Ilustrasi Pemilu 2024 /Pexels.com/Element5 Digital

Dalam penanganan pandemi Covid-19, Indonesia dinilai hanya terpuruk selama 6 bulan saja. Di tahun 2021, perekonomian mulai bangkit dan bergeliat.

“(Kemudian) keluar Omnibus Law, the next presiden begitu susahnya untuk mengganti Omnibus Law. Karena ini mencampurkan seluruh kebijakan dan regulasi menjadi Omnibus Law,” tuturnya.

Baca Juga: Gen Z Tolak Politik Uang pada Pemilu 2024 : Suara Kami Tidak Bisa Dibeli

“Bagus apa enggak? Dasarnya adalah produktivitas. Mudah-mudahan, presiden berikutnya bisa merepresentasikan Omnibus Law secara lebih bagus,” sambungnya.

Guru Besar Ilmu Politik Unpad Bandung Prof. Muradi mengatakan, berdasarkan hasil survei beberapa lembaga survei menunjukan tidak akan muncul masalah genting pada kontestasi politik, baik Pilpres dan Pilkada 2024.

Stabilitas politik menurut Prof Muradi masih sangat terjaga.

"Menjelang 2 bulan penetapan capres/cawapres tidak ditemukan indikator yang mengkhawatirkan," tegasnya.

Dialog Ekonomi di Tahun Politik "Membangun Optimisme Ekonomi di Musim Kontestasi, Menelisik Tantangan dan Peluang ke Depan" digelar Ikatan Wartawan Ekonomi Bisnis.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah