Info Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Bandung Hari ini Kamis, 6 April 2023 Ada di 2 Lokasi

- 6 April 2023, 06:30 WIB
Mobil penukaran uang baru di halaman bank Indonesia Jabar.
Mobil penukaran uang baru di halaman bank Indonesia Jabar. /BI Jabar/

PRFMNEWS - Bank Indonesia Jawa Barat (BI Jabar) membuka layanan penukaran uang baru di dua lokasi pada hari ini Kamis, 6 April 2023.

Di lokasi penukaran uang baru di Kota Bandung ini warga bisa menukarkan uang ke uang emisi 2022 mulai dari pecahan Rp100.000 hingga Rp1.000.

Lokasi penukaran uang baru di Bandung hari ini ada di dua lokasi yaitu pada kas keliling dan juga pada kas terpadu.

Baca Juga: Netty Prasetiyani Aher Desak Pemerintah Segera Upayakan Pemulangan Dede Asiah Korban Perdagangan Orang

Di dua lokasi tersebut, warga bisa melakukan penukaran uang baru yang bisa digunakan untu keperluan lebaran.

Sebelum melakukan penukaran uang baru, warga baiknya melakukan pemesanan secara online di laman pintar.bi.go.id karena pemesanan offline sangat terbatasa kuotanya.

Jika sudah melakukan penukaran uang baru di laman BI, maka warga akan semakin mudah melakukan penukaran uang baru.

Baca Juga: Kota Bandung Masih Nol Kasus Polio, Dipastikan Dinas Kesehatan

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x