9 Daftar Museum yang Ada di Kota Bandung, Lengkap Beserta Jam Operasional dan Harga Tiketnya

- 24 September 2022, 11:05 WIB
Museum Sri Baduga Kota Bandung
Museum Sri Baduga Kota Bandung /Humas Bandung


PRFMNEWS – Kota Bandung dikenal sebagai kota yang memiliki banyak tempat wisata mulai dari bernuansa alam, tempat bermain, taman, kuliner dan edukasi.

Kota Bandung juga memiliki sejumlah museum yang menyuguhkan edukasi yang cocok untuk study tour hingga wisata keluarga.

Dilansir dari berbagai sumber berikut 9 daftar museum yang berada di Kota Bandung serta jam operasionalnya:

Baca Juga: Cara Masuk Museum Gedung Sate Serta Jadwal Kunjungan Terbarunya

1. Museum Geologi

Museum geologi merupakan museum yang memberikan pengunjungnya informasi dan edukasi terkait peristiwa bencana alam, pemanfaatan sumber daya, mengolah energi, fosil, bebatuan, mineral dan lainnya.

Harga tiket: Pelajar Rp2.000, Umum Rp3.000, Asing Rp10.000
Alamat: Jl. Diponegoro No. 57, Bandung
Jam Operasional:
Hari Selasa, Rabu, Kamis, pukul 09.00 – 15.00 WIB
Hari Sabtu dan Minggu, pukul 09.00 – 14.00 WIB

Baca Juga: Mengintip Museum Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat dan Sejarah Singkat Pembangunan Monju di Kota Bandung

2. Museum Gedung Sate

Museum ini hadir dengan berbagai fasilitas modern seperti 3D Proyeksi, Augmented Reality, Virtual Reality, serta Teater. Didalamnya para pengunjung bisa mendapatkan informasi dan sejarah tentang Kota Bandung dan tentang Gedung Sate itu sendiri.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah