Varian Baru Omicron BA4 dan BA5, Yana Mulyana Sebut Pemerintah Bandung Sangat Hati-hati

- 17 Juni 2022, 18:10 WIB
wali Kota Bandung Yana Mulyana antisipasi varian baru Omicron BA4 dan BA5, Jumat 17 Juni 2022.
wali Kota Bandung Yana Mulyana antisipasi varian baru Omicron BA4 dan BA5, Jumat 17 Juni 2022. /Diskominfo Kota Bandung

Soal relaksasi, Yana menuturkan bahwa Pemerimtah Kota Bandung masuk pada PPKM Level 1. Namun relaksasinya jangan dimaknai untuk melakukan euforia.

"Kita lihat karena saat ini masuk PPKM level 1, jadi pada saat ini relaksasinya tidak euforia. Tidak semuanya 100 persen. Saat ini rata-rata di 75 persen, kita sangat hati-hati," pungkasnya.

Baca Juga: Cepat Hindari, Kebiasaan Ini Menyebabkan Terkena Penyakit Tipes, Kata dr Saddam Ismail

Pemerintah Indonesia terus memantau perkembangan kasus COVID-19 pasca terdeteksinya subvarian baru Omicron BA.4 dan BA.5 di Tanah Air.

Meski situasi pandemi Covid-19 saat ini terkendali, pemerintah mengimbau masyarakat untuk tetap waspada dan berhati-hati dalam menghadapi subvarian Covid-19 tersebut.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x