Jelang Ramadhan Harga Daging Mulai Naik, Harga Cabai Mulai Turun

- 8 April 2021, 11:50 WIB
Kadisdagin Kota Bandung Elly Wasliah (tengah berkerudung) mendampingi Wali Kota Bandung Oded M Danial (tengah bertopi) saat meninjau persediaan stok pangan di Gudang Bulog Divre Jabar, Rabu 7 April 2021 kemarin.
Kadisdagin Kota Bandung Elly Wasliah (tengah berkerudung) mendampingi Wali Kota Bandung Oded M Danial (tengah bertopi) saat meninjau persediaan stok pangan di Gudang Bulog Divre Jabar, Rabu 7 April 2021 kemarin. /Humas Kota Bandung

Baca Juga: Persib Hadapi Persebaya Surabaya di Stadion Maguwoharjo Sleman, SJH Dipakai Pertandingan Bali United vs PSS

Untuk harga cabai, terutama cabai rawit yang sebelumnya sempat menggila, saat ini harganya mulai berangsur turun.

"Cabai, terutama cabai rawit yang sempat bertengger di Rp120.000 perkilo, tadi di Pasar Sederhana sudah di kisaran Rp80.000 sampai Rp90.000 perkilo, jadi Alhamdulillah sudah mulai ada penurunan," katanya.

Untuk penurunan harga cabai ini, kata Elly, tak lepas dari mulai panennya para petani cabai di beberapa daerah sentra cabai.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x