Ini Alasan Teddy Tjahjono Menjadi Komisaris PT LIB dan Mundur dari Persib Bandung

- 27 Juni 2024, 12:00 WIB
Teddy Tjahjono.
Teddy Tjahjono. /prfmnews/

PRFMNEWS - PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) baru saja menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) tahun 2024 pada Rabu, 26 Juni 2024 kemarin. Salah satu hasilnya adalah mengangkat Teddy Tjahjono sebagai komisaris PT LIB.

Alasan Teddy Tjahjono mengisi jabatan komisaris di PT LIB karena dia menjadi komisaris perwakilan dari Persib Bandung yang merupakan tim juara Liga 1 2023/2024.

Teddy menggantikan posisi Sadikin Aksa yang merupakan wakil dari PSM Makassar yang menjadi juara Liga 1 musim 2022/2023.

Baca Juga: Teddy Tjahjono Diangkat jadi Komisaris PT LIB, Perwakilan Tim Juara Liga 1

Teddy menjabat sebagai komisaris PT LIB sesuai dengan amanat RUPS di mana klub juara Liga 1 mendapat jatah perwakilan di jajaran komisaris PT LIB.

Teddy sendiri akan mulai meniggalkan jabatannya di Persib Bandung per 31 Juli 2024 mendatang.

"Selamat atas juaranya Persib Bandung dan berhak atas satu tempat komisaris di LIB. (Teddy Tjahjono) terpilih," kata Direktur Utama PT LIB Ferry Paulus dalam RUPS tersebut.

Baca Juga: Teddy Tjahjono Mundur dari Persib Mulai 31 Juli, ini Sosok Penggantinya

Adapun jajaran Direksi dan Komisari PT LIB saat ini adalah:

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah