Bukan Hanya Klub Asal Bandung dan Bekasi, Tim Citeureup dan Ciamis Juga Jadi Wakil Jabar di Liga 3 Nasional

- 24 Desember 2021, 07:27 WIB
Pemain Persikab Bandung saat berfoto dengan trofi Liga 3 Jabar.
Pemain Persikab Bandung saat berfoto dengan trofi Liga 3 Jabar. /Persikab

PRFMNEWS - Liga 3 Jabar akhirnya berhasil dijuarai oleh tim asal Kabupaten Bandung Persikab Bandung usai kalahkan Bandung United pada final yang digelar Rabu, 22 Desember 2021 kemarin.

Usai Liga 3 Jabar, ada enam tim asal Jabar yang akan berlaga di Liga 3 Nasional untuk berjuang promosi ke Liga 2 musim depan.

Bukan hanya tim dari Bandung dan Bekasi, tim asal Citeureup Bogor yaitu Citeureup Raya Bogor dan tim asal Ciamis PSGC Ciamis juga akan ikut serta di Liga 3.

Baca Juga: Salah Satu Korban Hanyut di Sungai Cikapundung Lembang Ditemukan Kamis Malam Kemarin dalam Kondisi Meninggal

Baca Juga: Perluas Manfaat, DT Peduli Salurkan Donasi Kemanusiaan kepada UNHCR

Baca Juga: Napi di Lapas Bandung Didata Pemkot, Ada yang Sudah Terima KTP untuk Keperluan Nikah dan Jual Aset

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by PSSI Jawa Barat (@pssi.jabar)

Baca Juga: Geger! Penemuan 5 Boneka Misterius Terbungkus Kain Kafan, Netizen: Cabut Jarumnya, Bakar! 

Selain empat tim itu, dua tim asal Bekasi yaitu Persikasi dan PCB Persipasi pun akan ikut serta di Liga 3 Nasional yang digelar awal tahun depan ini.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah