Kartu Prakerja Gelombang 34 Dibuka, Perhatikan Syarat Mendaftar Berikut Ini Agar Bisa Lolos dan Dapat Insentif

- 25 Juni 2022, 17:30 WIB
Syarat dan Cara Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 34/
Syarat dan Cara Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 34/ /tangkap layar Instagram @prakerja.go.id/

PRFMNEWS - Program Kartu Prakerja gelombang 34 akhirnya dibuka hari ini Sabtu, 25 Juni 2022.

Program Kartu Prakerja merupakan pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan.

Program ini ditujukan untuk orang-orang yang belum mendapatkan pekerjaan, atau yang terkena PHK.

Nantinya peserta yang lulus akan dibekali ilmu untuk menambah skill dan meningkatkan kompetensi sesuai dengan bidang yang kita inginkan.

Baca Juga: Jemaah Haji Indonesia Dilarang Bawa Air Zamzam Dalam Koper

Tetapi sayangnya banyak orang-orang yang berkali-kali mendaftar program kartu Prakerja tetapi belum berhasil lulus, bisa jadi kalian tidak memenuhi beberapa syarat yang telah ditetapkan.

Banyak alasan kenapa sampai saat ini akun Prakerja kalian selalu gagal lulus seleksi, berikut syarat yang harus diperhatikan, seperti dikutip dari akun Instagram @prakerja.go.id

1. Pastikan anda merupakan WNI dan minimal sudah berusia 18 tahun.

2. Tidak sedang mengikuti pendidikan formal.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x