BAHAYA Gula Darah Tinggi Picu 9 Komplikasi Diabetes, Termasuk di Mulut, Mata, Rambut Kata dr. Saddam Ismail

- 26 Agustus 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi Diabetes
Ilustrasi Diabetes /Pixabay.com/

Rontoknya rambut dipicu kerusakan pembuluh darah akibat gula darah terus tinggi sehingga rambut sulit tumbuh akibat kekurangan suplai nutrisi.

“Akhirnya rambut menjadi lemah dan bisa rontok, lama kelamaan bisa memicu kebotakan,” terangnya.

7. Masalah kesehatan mulut

Gula darah tinggi bisa memicu permasalah gusi, gigi, dan kesehatan mulut lainnya akibat infeksi.

“Bisa radang gusi, mulutnya gampang berjamur, dan lain sebagainya,” ujar dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Hati-hati! Diabetes Hiperglikemia Hiperosmolar non Ketotik Bisa Ancam Nyawa, Kenali Ciri dan Juga Gejalanya

8. Kerusakan mata

Ketika gula darah dibiarkan terus tinggi bisa mengakibatkan pandangan mata menjadi lebih kabur atau tidak sejelas biasanya.

“Tetapi ketika gula darah turun, penglihatannya bisa kembali normal. Namun seandainya gula darah terus tinggi dan berlangsung lama, pembuluh darah di mata bisa rusak, akibatnya penglihatan kabur menjadi menetap,” jelas dr. Saddam Ismail.

9. Ketoasidosis diabetic

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah