Cara Mempercepat Penyembuhan Infeksi Saluran Kemih Menurut Dokter Saddam Ismail

- 7 Juli 2022, 17:30 WIB
 dr. Saddam Ismail yang merupakan seorang dokter dan healthy vlogger akan mengungkap cara mempercepat penyembuhan infeksi saluran kemih.
dr. Saddam Ismail yang merupakan seorang dokter dan healthy vlogger akan mengungkap cara mempercepat penyembuhan infeksi saluran kemih. /YouTube dr. Saddam Ismail

PRFMNEWS - Infeksi saluran kemih merupakan infeksi yang tidak boleh dibiarkan, menurut teori infeksi saluran kemih adalah sebuah kondisi dimana organ yang termasuk pada sistem kemih menderita infeksi seperti ginjal, dan ureter.

Infeksi saluran kemih menurut dr. Saddam Ismail bisa menyerang siapa saja mau pria atau wanita, namun biasanya penyakit ini banyak di derita oleh wanita. Karena wanita uretra nya lebih pendek ketimbang pria.

Penyebab infeksi saluran kemih itu sendiri seperti adanya batu, adanya suatu hal yang menjadi penghalang urine keluar, pada pria adanya prostat, kebersihan yang buruk, dan karna imunitas menurun.

Baca Juga: 4 Cara Periksa Kaki untuk Mengetahui Kemungkinan Terkena Diabetes, Dijelaskan dr Ema

Nah kali ini kita akan membahas bagaimana cara mempecepat penyembuhan infeksi nya, yakni:

1. Konsumsi air putih

Kita semua sudah mengetahui bahwa kita dianjurkan untuk meminum air putih minimal 8 gelas perharinya.

Jika kita minum banyak, maka urine yang keluar juga banyak, hal itu akan membuat bakteri terdorong keluar dari sistem kemih.

2. Konsumsi asparagus

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x