dr. Saddam Ismail Ungkap 8 Cara Mengatasi Asam Urat, Salah Satunya Mengkonsumsi Jenis Herbal Ini

- 31 Mei 2022, 16:15 WIB
Ilustrasi orang yang terkena asam urat
Ilustrasi orang yang terkena asam urat /Gambar oleh cnick dari Pixabay

“Mengkonsumsi air putih dengan cukup dapat membantu mengeluarkan kelebihan asam urat pada tubuh,” ungkap dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Pemkot Bandung Tegaskan Zona Merah Harus Bersih dari PKL, Termasuk Wilayah Berikut

2. Hindari stres

Stres merupakan penyebab seseorang mengalami beberapa masalah kesehatan. Salah satunya asam urat.

Ketika stres bukan hanya suasana hati saja yang terganggu, akan tetapi kesehatan tubuh juga ikut menjadi terganggu.

“Salah satu efek ketika tubuh stres yaitu imun tubuh akan menjadi lemah, sehingga gampang untuk mengalami peradangan pada tubuh. Sehingga dapat membuat asam urat gampang untuk naik, kambuh hingga terjadi peradangan,” jelas dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Diperiksa Polisi, Oknum Mahasiswa Galang Dana Untuk Teroris Sejak 2019

3. Pantau kadar asam urat

Bagi penderita asam urat maupun yang belum terkena asam urat, sangat penting untuk memantau kadar asam urat.

Ini dilakukan agar kadar asam urat dapat terkontrol sehingga dapat dengan mudah untuk segera diatasi jika kadar asam urat naik.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah