Kondisi Jalan di Jalur Selatan Garut dalam Kondisi Baik Jelang Mudik Lebaran 2023

- 17 April 2023, 12:00 WIB
Bupati Garut Rudy Gunawan saat mengecek secara langsung jalur mudik alternatif di wilayah jalur selatan Kabupaten Garut, Minggu 16 April 2023.
Bupati Garut Rudy Gunawan saat mengecek secara langsung jalur mudik alternatif di wilayah jalur selatan Kabupaten Garut, Minggu 16 April 2023. /Pemkab Garut/

"Ini harus hati-hati terutama spot jalan dari setelah Kantor Kecamatan Talegong menuju ke Caringin itu ada longsoran-longsoran, kalau hujan besar ini harap hati-hati, karena di situ adalah daerah rawan longsor," imbuhnya.

Meski demikian, lanjut Rudy, pihaknya melalui Dinas PUPR Kabupaten Garut sudah berkoordinasi dengan Dinas PUPR Provinsi Jawa Barat untuk mengantisipasi segala hal yang terjadi, termasuk salah satunya dengan penyediaan alat evakuasi bilamana terjadi longsor di lokasi yang dilewati oleh pemudik.

Baca Juga: Jelang Mudik Lebaran 2023, Polres Garut Minta Proyek Perbaikan Jalur Mudik Dikebut

"Dan tentu selaku Bupati Garut saya mengharapkan dan merekomendasikan jalur selatan layak untuk dilalui pemudik," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x