Syuting di Masjid Al Jabbar, Sinetron Religi Dibintangi Ridwan Kamil akan Jadi Tontonan di Ramadhan 2023

- 31 Desember 2022, 20:45 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil seusai melaksanakan salat subuh berjamaah dengan ribuan Aparatur Sipil Negara Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat di Masjid Raya Al Jabbar, Kamis (29/12/2022).
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil seusai melaksanakan salat subuh berjamaah dengan ribuan Aparatur Sipil Negara Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat di Masjid Raya Al Jabbar, Kamis (29/12/2022). /Adpim Jabar/

"Sekarang ini kita sedang siapkan para pemainnya, termasuk juga sutradara dan lainnya," tuturnya.

Kendati demikian, ia menyampaikan, tayangan Ramadhan 2023 tersebut akan melibatkan artis-artis lain yang terlibat dalam produksi film Kabayan Milenial, seperti Ceu Edoh, Andini, Farihin dan lainnya.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Cuaca di Kota Bandung Terasa Lebih Dingin, Simak Penjelasan BMKG

Terkait kapan sinetron itu akan mulai diproduksi, Tuti menuturkan akan digarap secepatnya pada awal 2023 yang dilakukan secara paralel dengan pembuatan film FTV Kabayan Milenial The series.

"Mudah mudahan bulan Januari 2023 bisa segera diproduksi, untuk kejar tayang. Karena di bulan Januari ini pun kita akan produksi film Kabayan Milenial The Series yang baru menyelesaikan 3 episode dari 12 episode," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah