Bukan Hanya Bandung Raya, ini Daftar Daerah PPKM Level 3 di Jawa Barat

- 8 Februari 2022, 07:30 WIB
Jalan Asia Afrika Kota Bandung. Kota Bandung kini menjadi PPKM Level 3 lagi usai adanya lonjakan kasus covid-19 dalam satu pekan terakhir.
Jalan Asia Afrika Kota Bandung. Kota Bandung kini menjadi PPKM Level 3 lagi usai adanya lonjakan kasus covid-19 dalam satu pekan terakhir. /Haidar Rais/Prfmnews.id

PRFMNEWS - Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan yang merupakan koordinator PPKM Jawa-Bali mengumumkan bahwa wilayah Aglomerasi Bandung Raya naik level ke PPKM Level 3.

Bandung Raya PPKM Level 3 disebabkan adanya lonjakan kasus covid-19 dalam satu pekan terakhir.

Di Jawa Barat, penerapan PPKM Level 3 tidak hanya di Bandung Raya yang meliputi Kota Bandung, Kabupaten Bandung, Kota Cimahi, dan Kabupaten Bandung Barat.

Baca Juga: Catat! Resiko Terpapar Omicron Bisa Diatasi dengan 5 Kebiasaan Ini

Berdasarkan keterangan dalam Inmendagri nomor 9 tahun 2022, terdapat daerah lain di Jabar yang masuk dalam daftar daerah PPKM Level 3.

Adapun update level PPKM di Jabar sesuai Inmendagri terbaru adalah:

PPKM Level 1:
Kabupaten Sukabumi
Kabupaten Pangandaran
Kota Banjar
Kabupaten Cianjur

Baca Juga: Umuh Bereaksi Persib Kalah, Sempat Minta PT LIB Laga Ditunda: Harusnya Jangan Dipaksakan

Baca Juga: Marc Marquez Tiba di lndonesia, Siap Jajal Sirkuit Mandalika jelang MotoGP

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x