Rekomendasi Tempat Berendam Air Panas di Bandung, Cocok Bawa Keluarga saat Libur Lebaran

- 24 Maret 2024, 17:30 WIB
Ilustrasi tempat pemandian atau berendam air panas di Bandung
Ilustrasi tempat pemandian atau berendam air panas di Bandung /

2. Pemandian Air Panas Walini / Rancawalini

Tempat pemandian air panas di Bandung selanjutnya yaitu terletak di Ciwidey bernama Pemandian Air Panas Walini / Rancawalini. Sebuah kolam mata air panas yang bersumber dari gunung.

Berada di ketinggian 2399 mdpl yang dikelilingi perkebunan teh menjadi salah satu daya tarik pemandian air panas ini.

Kolam renang dibagi menjadi beberapa kategori yaitu kolam 2, kolam keluarga, dan private room yang berisi untuk satu orang pengunjung saja. Harga yang dipatok juga bervariasi, mulai dari Rp10 ribu – Rp150 ribu.

Kolam renang umumnya pun cukup luas dan dilengkapi dengan fasilitas waterboom. Selain itu, pengunjung yang membawa anak juga bisa bermain di taman yang disediakan di dekat kolam renang.

- Lokasi: Jalan Raya Ciwidey - Patengan, Patengan, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung

- Jam buka: 07.00 – 16.00 WIB, Jumat tutup

- Harga tiket: Rp40.000 (belum termasuk parkir)

3. Pemandian Air Panas Cibolang

Gak lengkap rasanya jika sedang berlibur di Pangalengan, tapi gak mampir ke Pemandian Air Panas Cibolang. Di sini, kamu dapat berendam sembari merilekskan badan.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah