KAI Bandung Sediakan 474 Perjalanan KA Masa Nataru, 10 Ribu Tiket ke Tujuan Favorit Sudah Terjual

- 12 November 2023, 14:00 WIB
Ilustrasi Kereta Api di Bandung
Ilustrasi Kereta Api di Bandung //Dok PRFM

"Kami mengingatkan kepada pelanggan agar teliti dalam menginput tanggal, memilih rute, dan memasukkan data diri pada saat melakukan pemesanan. Rencanakan perjalanan sebaik mungkin termasuk estimasi waktu perjalanan menuju ke stasiun," imbau Mahendro.

Mahendro menambahkan, penjualan tiket KA pada masa libur Nataru 2023/2024 sudah bisa dipesan mulai 6 November 2023. Tiket dapat dibeli melalui aplikasi Access by KAI, website kai.id, serta seluruh channel resmi pemesanan tiket KA lainnya yang sudah dibuka H-45 sebelum jadwal keberangkatan.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah