Rencana Bangun 2 Kolam Retensi Baru di Bandung, Dadang Supriatna: Atasi Banjir dan Sumber Air Bersih

- 12 Agustus 2022, 08:00 WIB
Bupati Bandung Dadang Supriatna berencana bangun dua kolam retensi di Kabupaten Bandung.
Bupati Bandung Dadang Supriatna berencana bangun dua kolam retensi di Kabupaten Bandung. /Portal Bandung Timur/neni mardiana/

Baca Juga: Angka Jemaah Haji Indonesia yang Sakit dan Meninggal Dunia Turun

"Kabupaten Bandung masih membutuhkan pasokan air baku untuk menunjang ketersediaan air bersih," tuturnya.

Selain untuk masyarakat lokal, Asep menyebut, air yang tertampung di kolam-kolam retensi itu nantinya berpotensi pula menjadi sumber air bersih bagi masyarakat Jawa Barat secara umum.

"Bendungan pengendali banjir dan bendungan penyediaan air baku secara teknis dimungkinkan dioptimalkan pemanfaatannya," terangnya.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah