FORNAS Resmi Digelar di Kabupaten Bandung, Menpora: Jadi Momentum Penguatan Persatuan dan Kesatuan Bangsa

- 3 Juli 2023, 09:00 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat membuka FORNAS VII 2023 di Stadion si Jalak Harupat, Minggu, 2 Juli 2023.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo saat membuka FORNAS VII 2023 di Stadion si Jalak Harupat, Minggu, 2 Juli 2023. /Kemenpora/

Apresiasi untuk Jabar

Lebih lanjut, Dito menyampaikan apresiasi kepada tuan rumah Jawa Barat yang telah menyelenggarakan FORNAS VII 2023 dengan sangat meriah. Dito berharap ajang ini bisa menginspirasi dan semangat baru untuk aktif berolahraga.

“Salut dan bangga atas seluruh peserta yang berpartisipasi. Salut dan bangga atas semangat induk olahraga dan juga pegiat olahraga masyarakat dari seluruh Tanah Air. Semoga ini akan berdampak pada sport industry dan sport tourism di Jawa Barat,” tutur Dito.

Dalam kesempatan ini, Menpora Dito menyampaikan selamat bertanding kepada semua kontingen dari seluruh provinsi yang ikut bertanding.

Baca Juga: Ketahuan Bawa Air Zamzam, Petugas Bakal Bongkar Koper Jemaah Haji

“Saya ucapkan selamat bertanding, bersenang-senang, dan bergembira dalam festival olahraga ini. Tujuan utama FORNAS bukan lah untuk menang-menangan, tetapi bertanding dengan gembira,” pungkas Menpora.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x