Tim Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Suhandinata 2022, Akan Bertemu Tim China

- 20 Oktober 2022, 15:30 WIB
Pasangan ganda putri Rachel Allessya Rose/Meilysa Trias Puspitasari memastikan Indonesia mengalahkan Malaysia 3-1  dan melangkah ke perempat final Kejuaraan Dunia Junior badminton Piala Suhandinata 2022 di Palacio de Deportes de Santander, Spanyol .
Pasangan ganda putri Rachel Allessya Rose/Meilysa Trias Puspitasari memastikan Indonesia mengalahkan Malaysia 3-1 dan melangkah ke perempat final Kejuaraan Dunia Junior badminton Piala Suhandinata 2022 di Palacio de Deportes de Santander, Spanyol . /pbsi.id/

PRFMNEWS – Tim Indonesia berhasil lolos ke babak perempat final Piala Suhandinata 2022 dan akan bertemu dengan Tim China.

Indonesia berhasil melaju ke perempat final Piala Suhandinata 2022 usai mengalahkan tim negara lain di grup A.

Indonesia berada di Grup A bersama dengan Malaysia, Latvia, dan Swedia. Tim Indonesia berhasil menyapu bersih kemenangan.

Baca Juga: Pemkab Karawang Pasang Audio Peringatan Usai ada Pelecehan Seksual Anak di Lampu Merah

Pertandingan pertama Indonesia melawan Latvia berhasil meraih poin sempurna 5-0.

Pertandingan kedua, Indonesia melawan Swedia yang juga berhasil meraih poin sempurna 5-0.

Pertandingan penentu untuk melaju ke babak perempat final yaitu melawan Malaysia.

Walaupun sempat kalah unggul 0-1. Tim berhasil memenangkan pertandingan dengan poin 4-1 atas Malaysia.

Baca Juga: Kemenag Tentukan Seragam Khusus Bagi Peserta Upacara Peringatan Hari Santri 22 Oktober 2022

Di babak perempat final Piala Suhandinata 2022, hanya juara grup yang berhasil melaju ke babak perempat final.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x