Hasil Lengkap Pekan 15 Liga Inggris: Imbang Lawan West Brom, Liverpool Masih Kuasai Puncak Klasemen

- 28 Desember 2020, 07:54 WIB
Logo Liga Inggris
Logo Liga Inggris /PRFMNEWS

PRFMNEWS - Pekan ke-15 Liga Inggris baru berakhir pada dini hari tadi. Beberapa pertandingan menarik digelar pada pekan 15 ini.

Meski bermain imbang 1-1 saat menjamu West Brom, Liverpool masih tetap berada di puncak klasemen menyusul hasil imbang pada pertandingan diperoleh Leicester vs Manchester United dan Tottenham vs Wolves.

Di pekan 15 ini, Arsenal mulai memperlihatkan kebangkitannya. Melawan rival sekota Chelsea, Aubameyang dan kawan-kawan mempermalukan Chelsea dengan skor 3-1.

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Hari Ini Senin 28 Desember: FTV, Cinta Mulia, Samudra Cinta

Berikut adalah hasil lengkap pekan-15 Liga Inggris :

Leicester vs Manchester United : 2-2

Fulham vs Southampton : 0-0

Aston Villa vs Crystal Palace : 3-0

Arsenal vs Chelsea : 3-1

Manchester City vs Newcastle : 2-0

Sheffield United vs Everton : 0-1

Leeds vs Burnley : 1-0

West Ham vs Brighton : 2-2

Liverpool vs West Brom : 1-1

Wolves vs Tottenham : 1-1

Baca Juga: Gara-Gara Ditahan Imbang Klub Zona Degradasi, Liverpool Gagal Lakukan Ini

Dengan hasil pekan ke-15 Liverpool masih kokoh di puncak klasemen sementara dengan 32 poin.

Di posisi dua ada Everton yang mulia kembali ke jalur kemenangan dengan 29 poin.

Sementara di posisi 3 ada Leicester dengan 28 poin. Leicester unggul 1 poin dari Manchester United yang betengger di posisi empat dengan 27 poin.

Baca Juga: Jadwal Lengkap RCTI Hari Ini Senin 28 Desember: Simak Ikatan Cinta, Indonesian Idol 2020

Berikut klasemen sementara Liga Inggris hingga pekan 15:

1. Liverpool

2. Everton

3. Leicester

4. Manchester United

5. Tottenham

6. Manchester City

7. Aston Villa

8. Chelsea

9. Southampton

10. West Ham

11. Wolves

12. Leeds

13. Newcastle

14. Crystal Palace

15. Arsenal

16. Brighton

17. Burnley

18. Fulham

19. West Ham

20. Sheffield United.***

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x