Ingin Bisnis Berkembang? Yuk Gunakan Aplikasi Stok Barang untuk Proses Inventory yang Efisien

- 23 Agustus 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi inventory gudang/Pixabay/Tiannya1223
Ilustrasi inventory gudang/Pixabay/Tiannya1223 /
  1. Biaya

karena biaya pembuatan aplikasi stok barang cukup mengeluarkan banyak anggaran, banyak usaha kecil yang tidak sanggup untuk membeli aplikasi inventory tersebut.

  1. Kompleksitas

Aplikasi stok barang termasuk dalam kategori sistem yang cukup rumit sehingga tim manajemen perusahaan harus mendedikasikan sejumlah waktu untuk mempelajari sistem baru, termasuk perangkat lunak dan perangkat keras agar bisa digunakan.

Fitur Utama Yang Harus Ada Pada Sistem Manajemen Inventory

  1. Manajemen Stok

Fitur ini akan memudahkan perusahaan untuk mengecek, menginput stok barang yang ada di gudang penyimpanan. Dengan adanya fitur ini juga dapat mengurangi stok barang secara otomatis ketika penjualan barang terjadi.

  1. Manajemen Procurement

Dengan adanya fitur ini perusahaan dapat menentukan notifikasi jumlah minimum ketersediaan barang sehingga perusahaan dapat memesannya kembali kepada suplier.

  1. Manajemen Suplier

Fitur yang harus ada pada aplikasi stok barang ini membantu perusahaan menyimpan seluruh data pemasok yang bisa dihubungi. Fitur ini juga akan membantu perusahaan membandingkan penawaran dari satu suplier ke suplier lainnya.

  1. Laporan Inventaris

Fitur ini akan memudahkan perusahaan untuk membuat pelaporan mengenai pergerakan stok barang, valuasi stok, jumlah stok barang dan masih banyak lagi. Data ini selanjutnya dapat digunakan untuk membuat laporan penjualan dengan mudah dan cepat.

  1. Warehouse Manajemen

Warehouse atau pergudangan merupakan area yang berfungsi untuk menyimpan barang untuk dijual dalam waktu tertentu yang kemudia didistribusikan ke lokasi customer berdasarkan permintaan. Fitur ini dapat memudahkan perusahaan untuk memantau pergerakan stok barang yang berada di area warehouse atau gudang.

Kelola Stok Barang dengan Jurnal by Mekari

Apakah Anda sedang kesulitan mengelola stok barang dalam bisnis? Sering kali dibuat pusing dengan laporan pembukuan yang ribet dan banyak formatnya?

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah