Ingat ! Ini 8 Poin Penting Pencegahan Hepatitis Akut pada Anak

- 15 Mei 2022, 13:35 WIB
Ilustrasi Hepatitis Akut misterius
Ilustrasi Hepatitis Akut misterius /flickr/ Test Kit Labs

2. Mencucui tangan

3. Menjauhi kerumunan

4. Membatasi mobilitas

5. Menjaga jarak minimal 1,5 meter

6. Menghindari makan bersama

Kementerian Kesehatan juga menyarankan agar masyarakat tetap waspada terhadap gejala Hepatitis Akut yang ditandai dengan gangguan gastrointestinal seperti sakit perut, mual, muntah, diare.

Gejala dapat berlanjut dengan air kencing berwarna pekat seperti teh, BAB putih pucat, kulit & mata kuning, bahkan sampai penurunan kesadaran.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x