Lagi Bebersih Pasar, Dedi Mulyadi Malah Didebat Seorang Mahasiswa

- 17 November 2021, 09:18 WIB
Dedi Mulyadi saat berdebat dengan seorang mahasiswa saat sedang melakukan bebersih di Pasar Rebo, Purwakarta.
Dedi Mulyadi saat berdebat dengan seorang mahasiswa saat sedang melakukan bebersih di Pasar Rebo, Purwakarta. /Youtube Dedi Mulyadi

Tak mau berdebat, Dedi dengan tegas meminta mahasiswa itu mau ikut membersihkan pasar atau tidak.

"Anda mau memungut sampah mangga (silahkan) mau berargumentasi mangga (silahkan)," tegas Dedi.

Dalam kesempatan itu, sang mahasiswa terus menerus menegaskan jika menjaga kebersihan di pasar adalah tanggung jawab seluruh masyarakat.

Baca Juga: Ali Banat, Miliarder Muda Pengidap Kanker yang Kuras Semua Hartanya untuk Kaum Miskin di Penghujung Hidupnya

Menegaskan menjaga kebersihan di pasar tanggung jawab bersama, Dedi langsung bertanya kenapa mahasiswa itu tidak membersihkan sampah yang berserakan itu.

"Ya kenapa engga dibersihkan? kenapa dibiarkan?" tegas Dedi kepada mahasiswa itu.

Mengaku perwakilan masyarakat, mahasiswa itu pun ditanya oleh masyarakat setempat.

"Masyarakat mana kang?," kata seorang warga yang ada di pasar.

Baca Juga: Begini Kronologis Driver Taksi Online Dipukul di Depok Saat Bawa Penumpang Perempuan

Usai berdebat panas di depan pasar, akhirnya Dedi dan mahasiswa itu melanjutkan perdebatan di sebuah ruangan.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah