Warga Keluhkan Kerusakan Jalan di Desa Sayang Jatinangor

- 1 April 2023, 18:40 WIB
Kondisi jalan rusak di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Sabtu 1 April 2023
Kondisi jalan rusak di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Sabtu 1 April 2023 /NETIZEN PRFM

PRFMNEWS - Redaksi Radio PRFM menerima laporan dan keluhan warga tentang kerusakan jalan di daerah Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat.

Keluhan warga tentang kerusakan jalan di Desa Sayang, diterima Redaksi Radio PRFM pada Sabtu 1 April 2023.

Dalam laporannya, warga juga melampirkan sebuah foto yang menampilkan kondisi jalan di Desa Sayang yang mengalami kerusakan.

Baca Juga: Ada Galian, Jalan Ciparay Macet, Pengendara Diimbau Cari Jalan Alternatif Lain untuk Sementara

Terlihat dalam foto tersebut, sebuah jalan di daerah Desa Sayang yang tidak rata dan belubang.

"Jalan Desa Sayang Jatinangor banyak lubang besar dan cukup dalam," ucap pendengar Radio PRFM bernama Ardi.

Kondisi jalan rusak di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Sabtu 1 April 2023
Kondisi jalan rusak di Desa Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Sabtu 1 April 2023 NETIZEN PRFM

Laporan tentang kerusakan jalan di Desa Sayang sudah disampaikan Redaksi Radio PRFM kepada pihak berwenang.

Baca Juga: Ini Daftar Negara yang Pernah Kena Sanksi FIFA dalam 1 Dekade Terakhir

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x