CEK FAKTA : Pakaian Adat China di Uang Kertas Pecahan Baru

- 18 Agustus 2020, 19:18 WIB
Ilustrasi Pecahan Uang Baru edisi Kemerdekaan yang ke-75 tahun
Ilustrasi Pecahan Uang Baru edisi Kemerdekaan yang ke-75 tahun /

Dengan demikian, dapat dipastikan bahwa kabar yang beredar dalam cuitan di Twitter itu memuat informasi yang salah atau hoaks.

Baca Juga: Mantap ! Kota Bandung Kini Punya Kampung Madu

Seperti diketahui, Pemerintah dan Bank Indonesia resmi merilis uang kertas pecahan Rp75.000 bertepatan dengan HUT ke–75 Kemerdekaan Republik Indonesia, pada Senin 17 Agustus 2020.

Alat pembayaran sah yang hanya dicetak sebanyak 75 juta lembar itu, bisa diperoleh masyarakat dengan melakukan pemesanan secara daring pada tautan https://pintar.bi.go.id, sejak 17 Agustus 2020 pukul 15.00 WIB.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x