Sekolah Lansia Hadir di Mall Kota Bandung Berkat Kerja Sama Kecamatan Cicendo dan PT KAI

- 27 November 2023, 20:30 WIB
Kegiatan Sekolah Lansia yang digelar di Istana Plaza Bandung berkat kerjasama PT KAI dan Kecamatan Cicendo Senin, 27 November 2023.
Kegiatan Sekolah Lansia yang digelar di Istana Plaza Bandung berkat kerjasama PT KAI dan Kecamatan Cicendo Senin, 27 November 2023. /Diskominfo Kota Bandung/

Baca Juga: Nawawi Pomolango Bertekad Kembalikan Kepercayaan Masyarakat ke KPK

“Yuk sama-sama menjaga lingkungan agar para sesepuh kita merasa aman dan damai,” katanya.

Kepala Sekolah Lansia Kecamatan Cicendo Yeni Kusyeni menambahkan bahwa dia merasa syukur atas kesungguhan peserta didiknya. Menurut Yeni, tujuan Sekolah Lansia untuk menunjukan kepada generasi muda bahwa lansia bisa berguna, bermanfaat, mandiri dan Bahagia.

“Kita ingin menunjukan bahwa lansia juga bisa produktif sehingga tidak merepotkan anak cucunya kelak,” papar Yeni.

Sementara itu, Vice President CSR PT KAI Tatang Kusdiman yang turut hadir sekaligus membuka Sekolah Lansia ini berharap kegiatan ini bisa menginspirasi generasi milenial.

“Ini pertemuan kita yang kedua. Kali ini saya membawa tim KAI Menginspirasi, mereka adalah kumpulan generasi milenial yang ada di PT KAI,” ungkap Tatang.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah